• News
  • New Product
  • Business & Technology
  • Motorcycle
    • Review
    • Classics
    • Customs
    • Garage
  • Community
    • Profiles
    • Events
    • Touring
    • Hobby & Lifestyle
  • Racing
    • International
    • National
  • Gallery
  • Contact us
  • Index
Bikersnote
  • April 15th, 2021
Bikersnote
  • News
  • New Product
  • Business & Technology
  • Motorcycle
    • Review
    • Classics
    • Customs
    • Garage
  • Community
    • Profiles
    • Events
    • Touring
    • Hobby & Lifestyle
  • Racing
    • International
    • National
  • Gallery
  • Contact us
  • Index
  • Follow
    • Facebook
    • Youtube
    • Instagram
Yamaha Lexi Community Jakarta (YLCJ) Galang Donasi Untuk Korban Bencana Majene dan Mamuju
Home
Community
Events

Yamaha Lexi Community Jakarta (YLCJ) Galang Donasi Untuk Korban Bencana Majene dan Mamuju

January 18th, 2021

Facebook Twitter Google+ Pinterest

Bikersnote – Awal tahun 2021, Indonesia dilanda berbagai bencana. Mulai dari jatuhnya pesawat Sriwijaya Air SJ182 di perairan Kepulauan Seribu, erupsi Gunung Semeru, banjir di Kalimantan Selatan, tanah longsor di Sumedang, hingga gempa 6,2 skala richter yang melanda Mamuju dan Majene di Sulawesi Barat.

Bencana tersebut merenggut ratusan jiwa. Dan harta benda para korban musnah, hingga membuat mereka terpaksa harus mengungsi ke tempat yang lebih aman. Kini, banyak hal yang dibutuhkan oleh para pengungsi. Terutama bahan makanan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.


Melihat kondisi tersebut, banyak masyarakat yang berempati. Tak terkecuali juga perhatian dari para bikers. Tak sedikit para bikers bersama komunitas dan klubnya masing-masing menggalang dana untuk kemudian disumbangkan ke para korban bencana alam.

Seperti yang dilakukan oleh Yamaha Lexi Community Jakarta (YLCJ). Selain untuk menggalang dana bagi para korban bencana, kegiatan ini juga untuk lebih meningkatkan solidaritas antar sesama. Kegiatannya dikemas dalam Sunmori – Kopdar – Galang dana bencana Mamuju & Majene.

Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Minggu 17 Januari 2020 lalu di Foodpedia Sentul Cijayanti, Babakan Madang, Bogor, Jawa Barat. Hadir juga perwakilan dari Yamaha Lexi Community Yogyakarta (YLCY) Yoshua dan
perwakilan dari Lexination Community Bogor Depok (LCBD).

Acara dimulai dengan pembukaan oleh MC dari pihak YLCJ, Hans. Lalu
sambutan dari Ketua Umum YLCJ, Shandy. Disambung sambutan dari Founder YLCI – YLCJ, Baba ZeaL; sambutan Penasehat YLCJ, Karya Dzaki, sambutan dari perwakilan tamu Lexination Community Bogor Depok (LCBD) Herry.

“Semoga di bulan-bulan berikutnya kita dapat terus melakukan kegiatan serupa dengan jumlah peserta lebih banyak lagi dan lebih seru lagi, dan Alhamdulillah hasil kecrekan (donasi) member YLCJ dan perwakilan dari LCBD berhasil terkumpul dana kurang lebih Rp600.000 yang akan kami salurkan melalui bendahara YLCI untuk membantu korban bencana Mamuju dan Majene, Sulawesi Barat,” ungkap Shandy Hasminto Ketua Umum YLCJ.

“Semoga Sunmori kedepan bisa turut mengundang chapter2 Yamaha Lexi Community Indonesia (YLCI) Regional Jabodetabek untuk ikut serta,” pungkas Baba ZeaL, Founder YLCI – YLCJ. (Maston/Foto: YLCJ)

  • Tags
  • Yamaha Lexi Community Jakarta
  • ylcj
Facebook Twitter Google+ Pinterest

Related Posts

YLCJ Jadi Komunitas Bikers Terbaik di Jakarta

YLCJ Jadi Komunitas Bikers Terbaik di Jakarta

YLCJ Sowan ke Markas YLCS Sambil Wisata

YLCJ Sowan ke Markas YLCS Sambil Wisata

Marzano Helmet Rilis Edisi Spesial Helm YLCJ

Marzano Helmet Rilis Edisi Spesial Helm YLCJ

Leave a Reply Cancel reply

Latest News
Apr 15th 10:39 AM
Racing Nasional

Eksis di Balap Road Race, Pirelli Mulai Fokus di Ajang Motocross Indonesia

Apr 15th 9:52 AM
New Product

Honda Rebel dengan Warna Baru Semakin Ekspresif

Apr 14th 1:55 PM
News

Etika Speed House Tampil Memukau di Balap Perdana Motocross

Apr 14th 10:15 AM
Hobby & Lifestyle

Ngopi di Arah Kopi, Bisa Bawa Pulang Vespa Klasik

Apr 13th 2:34 PM
Events

Syukuran HUT ke-16 Thunder Community Indonesia (TCI) Dibarengi Kopdargab dan Baksos

Apr 13th 1:39 PM
Events

YLCJ Jadi Komunitas Bikers Terbaik di Jakarta

Apr 13th 11:42 AM
Business & Technology

Kantongi Restu Pemerintah, Dyandra Gelar IIMS Hybrid 2021 dengan Prokes Ketat

Apr 13th 10:21 AM
News

Fadila Navara, Crosser Baru di Kelas 65cc Sudah Bikin Lawan Kerepotan

Apr 12th 1:57 PM
Racing Nasional

Helm JPX Jadi Andalan Crosser di BOS Junior Motocross Championship 2021

Apr 12th 10:31 AM
Business & Technology

Suzuki Dukung Peningkatan Kualitas Tenaga Kerja Melalui Kegiatan Vokasi

Weekly Quote

"Not wearing the right gear is like wearing nothing - Tidak menggunakan pengaman berkendara yang benar, sama saja dengan tidak pakai pengaman sama sekali."

Mick Doohan, Pebalap legendaris MotoGP asal Australia
Most Viewed
Eksis di Balap Road Race, Pirelli Mulai Fokus di Ajang Motocross Indonesia

Eksis di Balap Road Race, Pirelli Mulai Fokus di Ajang Motocross Indonesia

Honda Rebel dengan Warna Baru Semakin Ekspresif

Honda Rebel dengan Warna Baru Semakin Ekspresif

Etika Speed House Tampil Memukau di Balap Perdana Motocross

Etika Speed House Tampil Memukau di Balap Perdana Motocross

Ngopi di Arah Kopi, Bisa Bawa Pulang Vespa Klasik

Ngopi di Arah Kopi, Bisa Bawa Pulang Vespa Klasik

Syukuran HUT ke-16 Thunder Community Indonesia (TCI) Dibarengi Kopdargab dan Baksos

Syukuran HUT ke-16 Thunder Community Indonesia (TCI) Dibarengi Kopdargab dan Baksos

YLCJ Jadi Komunitas Bikers Terbaik di Jakarta

YLCJ Jadi Komunitas Bikers Terbaik di Jakarta

Kantongi Restu Pemerintah, Dyandra Gelar IIMS Hybrid 2021 dengan Prokes Ketat

Kantongi Restu Pemerintah, Dyandra Gelar IIMS Hybrid 2021 dengan Prokes Ketat

Fadila Navara, Crosser Baru di Kelas 65cc Sudah Bikin Lawan Kerepotan

Fadila Navara, Crosser Baru di Kelas 65cc Sudah Bikin Lawan Kerepotan

Helm JPX Jadi Andalan Crosser di BOS Junior Motocross Championship 2021

Helm JPX Jadi Andalan Crosser di BOS Junior Motocross Championship 2021

Suzuki Dukung Peningkatan Kualitas Tenaga Kerja Melalui Kegiatan Vokasi

Suzuki Dukung Peningkatan Kualitas Tenaga Kerja Melalui Kegiatan Vokasi

BOS Junior Motocross Championship 2021: Crosser Cilik Potensial Bermunculan

BOS Junior Motocross Championship 2021: Crosser Cilik Potensial Bermunculan

  • Redaksi
  • Contact us
  • Back to top
© 2019 Bikersnote | PT Kreatif Mahakarya Indonesia