• News
  • New Product
  • Business & Technology
  • Motorcycle
    • Review
    • Classics
    • Customs
    • Garage
  • Community
    • Profiles
    • Events
    • Touring
    • Hobby & Lifestyle
  • Racing
    • International
    • National
  • Gallery
  • Contact us
  • Index
Bikersnote
  • February 1st, 2023
Bikersnote
  • News
  • New Product
  • Business & Technology
  • Motorcycle
    • Review
    • Classics
    • Customs
    • Garage
  • Community
    • Profiles
    • Events
    • Touring
    • Hobby & Lifestyle
  • Racing
    • International
    • National
  • Gallery
  • Contact us
  • Index
  • Follow
    • Facebook
    • Youtube
    • Instagram
Riders Pulsar Cinta Sunnah (RPCS) Sisipkan Agenda Sowan ke Ponpes
Home
Community
Hobby & Lifestyle

Riders Pulsar Cinta Sunnah (RPCS) Sisipkan Agenda Sowan ke Ponpes

January 20th, 2021

Facebook Twitter Google+ Pinterest

Bikersnote – Guna mengumpulkan para bikers beragama Islam yang sudah atau mulai hijrah ke Sunnah, disertai dorongan niat yang kuat untuk terus belajar memperdalam Tauhid dan memberikan manfaat terutama untuk lingkungan sekitar melalui bermotor, maka terbentuklah Riders Pulsar Cinta Sunnah (RPCS).

Riders Pulsar Cinta Sunnah (RPCS) adalah komunitas yang menggabungkan para penggemar motor Bajaj Pulsar berbagai varian dan seri yang beragama Islam, namun berbeda bendera (komunitas atau klub) kedalam suatu wadah.


Tujuannya untuk memperluas silaturahmi dan mencurahkan berbagai kebaikan yang sesuai dengan Sunnah sambil menyalurkan hobbi riding atau motoran. Niatnya untuk belajar bersama. Seperti yang diceritakan oleh salah satu inisiatornya, sering disapa Akhi Gojali perihal.

“Awalnya kita hanya mengumpulkan ikhwan dan sahabat yang sudah atau mulai hijrah ke Sunnah ke dalam wadah untuk mencurahkan berbagai kebaikan yang sesuai dengan Sunnah dan menyalurkan hobbi riding atau motoran,” jelas Akhi Gojali.

RPCS, komunitas yang memiliki motto ‘Tauheed 100% Syirik 0%’ ini telah memiliki 41 member aktif dan terdaftar di wilayah Jabodetabek. Program kegiatan Bikers RPCS yang akan menjadi prioritas kedepan diantaranya adalah kajian kajian, sowan ke pondok pesantren (ponpes) / ke asatidz (guru).

Selain itu, masih ada kegiatan lainnya yang pernah dilakukan oleh RPCS dan sudah menjadi program kerjanya. Diantaranya mereka baru saja menggelar acara Kajian Tadabbur Alam Motocamp Perdana RPCS belum lama ini pada 9–10/01 lalu di Setu Rawa Gede, Jonggol.

Meskipun terbilang baru, Akhi Gojali berharap agar setiap anggotanya dapat memberi manfaat. “Setiap anggota RPCS diharapkan dapat memberikan manfaat kepada anggota lainnya dan juga lingkungan sekitar sesuai potensinya masing-masing. Diharapkan anggota RPCS saling menguatkan ukhuwah dengan saling berkunjung ke sesama anggota dan sesekali sowan ke asatidz,” tambah Akhi Gojali.

Bagi pengguna atau penggemar motor Bajaj Pulsar berbagai varian dan seri yang beragama Islam dimanapun yang ingin gabung di komunitas ini, silahkan kontak WA/ bip nya untuk wilayah Tangerang, Jakarta, Bogor hubungi Akhi Gojali 081210980006. Wilayah Bekasi dan Depok hubungi Akhi Berry M Bahari 081298811236. (Maston/Foto: Dok. Denny KOI)

  • Tags
  • Riders Pulsar Cinta Sunnah
  • RPCS
Facebook Twitter Google+ Pinterest

Leave a Reply Cancel reply

Latest News
Oct 1st 2:28 PM
Touring

Police Owners Group Completed POG National Rally 2022

Jan 27th 5:44 PM
Racing Internasional

Michelin Siap Tentukan Ban Terbaik untuk Seri Mandalika

Dec 26th 8:46 AM
New Product

Vespa 946 Christian Dior, Kolaborasi Dahsyat Dua Merek Ikonik Dunia

Dec 12th 9:17 PM
News

Dr. Jack Racing Team Ramaikan Piala Presiden Kejurnas Balap IMI 2021, Buat Dunia Balap Indonesia Makin Bergairah

Dec 9th 11:53 AM
Events

Tak Cuma Tampil Keren, Police Owners Group Ajak Pengguna Jalan Disiplin Berlalu Lintas

Nov 24th 1:39 PM
Racing Nasional

Puluhan Starter Ramaikan Indonesian Drag Big Bike Championship 2021

Nov 15th 6:13 PM
Business & Technology

Ini Dia Helm Presiden Jokowi Saat Resmikan Sirkuit Mandalika

Nov 13th 7:15 AM
Business & Technology

Presiden Jokowi Resmikan Sirkuit Mandalika, Siap Jadi Tuan Rumah Balap Internasional

Nov 11th 4:51 PM
Events

GIIAS Resmi Dibuka! Puluhan Merek Kendaraan Pamerkan Teknologi dan Produk Baru

Nov 9th 6:32 PM
Racing Nasional

Indonesian Drag Big Bike Championship Ramaikan Dunia Balap Indonesia, Perebutkan Harley-Davidson!

Weekly Quote

"Not wearing the right gear is like wearing nothing - Tidak menggunakan pengaman berkendara yang benar, sama saja dengan tidak pakai pengaman sama sekali."

Mick Doohan, Pebalap legendaris MotoGP asal Australia
Most Viewed
Police Owners Group Completed POG National Rally 2022

Police Owners Group Completed POG National Rally 2022

Michelin Siap Tentukan Ban Terbaik untuk Seri Mandalika

Michelin Siap Tentukan Ban Terbaik untuk Seri Mandalika

Vespa 946 Christian Dior, Kolaborasi Dahsyat Dua Merek Ikonik Dunia

Vespa 946 Christian Dior, Kolaborasi Dahsyat Dua Merek Ikonik Dunia

Dr. Jack Racing Team Ramaikan Piala Presiden Kejurnas Balap IMI 2021, Buat Dunia Balap Indonesia Makin Bergairah

Dr. Jack Racing Team Ramaikan Piala Presiden Kejurnas Balap IMI 2021, Buat Dunia Balap Indonesia Makin Bergairah

Tak Cuma Tampil Keren, Police Owners Group Ajak Pengguna Jalan Disiplin Berlalu Lintas

Tak Cuma Tampil Keren, Police Owners Group Ajak Pengguna Jalan Disiplin Berlalu Lintas

Puluhan Starter Ramaikan Indonesian Drag Big Bike Championship 2021

Puluhan Starter Ramaikan Indonesian Drag Big Bike Championship 2021

Ini Dia Helm Presiden Jokowi Saat Resmikan Sirkuit Mandalika

Ini Dia Helm Presiden Jokowi Saat Resmikan Sirkuit Mandalika

Presiden Jokowi Resmikan Sirkuit Mandalika, Siap Jadi Tuan Rumah Balap Internasional

Presiden Jokowi Resmikan Sirkuit Mandalika, Siap Jadi Tuan Rumah Balap Internasional

GIIAS Resmi Dibuka! Puluhan Merek Kendaraan Pamerkan Teknologi dan Produk Baru

GIIAS Resmi Dibuka! Puluhan Merek Kendaraan Pamerkan Teknologi dan Produk Baru

Indonesian Drag Big Bike Championship Ramaikan Dunia Balap Indonesia, Perebutkan Harley-Davidson!

Indonesian Drag Big Bike Championship Ramaikan Dunia Balap Indonesia, Perebutkan Harley-Davidson!

Kustomfest Rayakan Satu Dasawarsa dengan Kunjungi Tujuh Kota, Berikut Jadwalnya

Kustomfest Rayakan Satu Dasawarsa dengan Kunjungi Tujuh Kota, Berikut Jadwalnya

  • Redaksi
  • Contact us
  • Back to top
© 2019 Bikersnote | PT Kreatif Mahakarya Indonesia